*

Sabtu, 13 November 2010

share lanjutan 3


21) Aku, Kyuhyun merasa sangat kesepian… Ini terjadi tahun 2007 ketika member Super Junior mengalami kecelakaan. Di Oliympic Road, Banbo Bridge di jalan pulang dari sesi tengan malan SUKIRA, ban van mengalami kebocoran, dan van terhempas ke pembatas.

Saat itu, member yang berada dalam kendaraan adalah Leeteuk, yang menderita luka-luka dan goresan dari pecahan kaca; eunhyuk dan Shindong yang menderita luka memar…dan yang paling parah, Kyuhyun. Dia mengalami patah tulang iga dan tulang panggul, dan juga mengalami pneumothorax karena patahan tulang iga-nya masuk ke paru-paru.

Ketika penggemar mendengar berita ini, tidak hanya penggemar Korea, tapi penggemar dari negara lain mengirimkannya banyak pesan dan surat agar dia cepat sembuh ke rumah sakit. Lali, saat ketika lukanya hampir pulih…Kyuhyun yang ingin memberikan kejutan pada member lainnya kalau dia merasa berterima kasih, kembali ke dorm tanpa memberitahukan siapapun.

Tentu saja dia ingin mengatakan “Ta-Da! Aku kembali!” dengan wajah sedang pada member lainnya. Sayangnya, tidak seorang un ada di rumah saat itu. Kasihan.

22) Si lucu Shindong Yang satu ini adalah tentang Shindong, yang selalu lucu, dan yang selalu bisa mencairkan suasana dan datang dengan cerita lucu. Tubuhnya yang gendut dan kepribadian yang baik, dan juga hangat pada penggemar, itulah kenapa dia sangat dicintai, dan manjadi bagian dari pesonanya.

Ini adalah saat ketika penggemar Shindong melihatnya. Shindong melewati penggemar itu, dan penggemar itu berseru padanya. “Oppa! Saranghae!”

Shindong berbalik dan berpura-pura berbisik padanya “Shh! Cinta harus dikatakan dengan berbisik, tidak diteriakkan~”

Jenaka. Tidak mengherankan dia mendapatkan posisi satu untuk audisi kategori komedian; selera humornya, dia menggunakan kata-kata dan bahkan reaksi yang baik pada penggemar!

23) Aku, Yesung uh… Yesung punya banyak penggemar – beberapa tertarik padanya karena suaranya yang cantik; yang lain karena kepribadiannya yang unik.

Ini adalah kejadian yang terjadi sebelum mereka debut.

Dia ditemukan berdiri di tepi jalan, menatap kosong ke angkasa. Ada penggemar yang menyadarinya – salah satunya karena mereka mengikutinya dari awal, atau mereka hanya menyadarinya disana ketika melihatnya lewat. Penasaran apa yang dilakukannya disana, penggemar itu bertanya padanya; “Oppa! Annyeong haseyo! Apa yang kau lakukan disini?”

Jawaban yang tidak diduga dari Yesung adalah ini- “Uh…Aku lupa dimana dorm berada”

Pada akhirnya, penggemar itu menunjukkan padanya jalan kembali ke dorm. setelah itu, banyak pertanyaan muncul, seperti: kenapa dia tidak menghubungi member yang lain? dan bagaimana penggemar bisa memberitahukan semua jalan kembali pulang ke dorm…?

Sepertinya dia membawa naluri ibu pada penggemar! (Ps : LOL Yesung yang bodoh sangat menawan)

24) Aku melakukannya lagi… Ketika penulis menemukan kejadian ini, dia berkata “Lagi?”. Benar, Yesung melakukannya lagi.

Ini ketika Yesung berjalan bersama penggemar (yang sebenarnya adalah penggemar yang mengikuti yesung…)

Dia tiba-tiba berhenti berjalan dan dengan ekpresi terkejut di wajahnya. Penggemar di sekitar melihat ekspresinya dan bertanya padanya “Ada masalah?”. Jika kalian sudah membawa sampai bagian ini, mungkin kalian sudah tahu apa yang akan terjadi selanjutnya.

Jwabannya adalah “Aku lupa jalan kembali ke dorm”.

Ah, dia melakukannya lagi. Saat itu, mungkin sepertinya masalah bagi artis dengan penggemar yang membuntuti mereka, tapi kenyatannya dalam kasus Yesung, itu cukup beruntung karena ada penggemar disekitarnya yang memandunya kembali pulang!

25) Apa yang milikmu adalah milikku! Ini adalah cerita tentang pergumulan antara raksasa Super Junior, Kangin, dan penggemar.

Penggemar menunggu diluar gedung SM Entertainment dengan snack yang diharapkan bisa diberikan pada member yang keluat. Ketika Kangin melihat penggemar, dia berfikir kalau snack itu untuknya, jadi dia mengambil dari penggemar itu dan mengatakan “Terima KAih” dan pergi.

Tapi penggemar itu tidak berniat memberikannya pada Kangin – jadi dia merampasnya kembali!

Astaga, dia merebut snack itu kembali dari Kangin? (Ps : Dia benar-benar mengambil kembali snack dari kangin? Aku bisa membayangkan apa yang terjadi sesudahnya)

26) MY COLAAAAA!!!!!! Ini terjadi ketika Super Junior melakukan photoshoot.

Saatnya giliran Siwon untuk difoto, jadi dia meninggalkan Coke yang telah diminum setengah, tapi ketika dia kembali, sudah habis. Di hampir setiap waktu, Siwon itu tenang dan colleted, dan tipe pendiam. Itulah yang terlihat di TV akan tahu bagaimana dewasanya dia terlihat dan bersikap. Tapi yang biasanya sangat sopan santun and lemah-lembut tiba-tiba:

“Dimana Cola ku? Kemana dia menghilang? Siapa yang meminumnya! Dimana?!” dan sedikit marah.

Haruslah. Sepertinya Siwon sangat menyukai Cola.

27) Sebelum kau pulang, tirukan (suara) kodok dan monyet lagi…? Suatu kali, penggemar meniru suara kodok dihadapan Eunhyuk. Setelah mendengar itu, dia benar-benar melihat penggemar itu dengan tatapan aneh dan bertanya “Ngomong-ngomong, apakah kau bisa menirukan monyet?” dan penggemar itu kemudian menirukan monyet.

Mungkin dia melakukannya dengan baik, karena setelah dia pergi, Eunhyuk memanggilnya dan meminta “Kumohon, bisakah kamu melakukannya lagi?”

28) Bulldog Yesung suka berkelakar, dan juga menceritakan lelucon.

Suatu waktu, kalian bisa melihatnya berinteraksi dengan penggemar, dan lalu ada waktu ketika kalian melihatnya dengan dunianya sendiri. Cerinta selanjutnya adalah sesuatu yang terjadi pada peristiwa fansign.

Seorang penggemar berkata seperti ini pada Yesung “Temanku berkata aku seperti anjing! Manurutmu aku mirip anjing seperti apa?” (Ps : apakah ini pertanyaan…LOL. Mari katakan kalau seandainya aku bertemu dengan salah satu emmber secara langsung, ini TIDAK akan menajdi salah satu pertanyaan yang akan kutanyakan!)

Penggemar itu mungkin berharap kalau yesung akan mengatakan sesuatu seperti “pudel” atau “chihuahua”, atau salah satu tipe anjing kecil dan cute lainnya.

Tapi bagaimanapun, yesung tidak menjawab seperti yang diharapkan.

Ketika dia melihat wajah penggemar itu, inilah yang dia katakan:

~BULDOG~

Kemungkinan karena yesung berfikir dia adalah salah satu penggemar yang mencintainya makanya yesung mengatakan lelucon…benar kan?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar